Penjelasan istilah knock di pubg mobile – Pubg mobile adalah game survival yang mana saat ini sedang populer karena memang banyak sekali pemainnya karena mereka suka dengan grafisnya yang sangat tinggi.
Baca juga : Shop Deal PUBG Mobile, 900 UC Cuma 20.000 Via Pulsa !
Dengan begitu game pubg mobile ini mampu memberikan suasana yang seru seperti halnya pada game PC atau console yang sangat keren.
Dalam game pubg mobile terdapat banyak sekali istilah yang mungkin kita belum mengetahuinya, salah satunya adalah knock down, lalu apa itu artinya knock dalam game pubg ini ?

Buat kamu para pemain pemula dikirim pubg mobile ini, kamu harus mengetahui macam istilah dalam game ini.
Karena itu sangat penting untuk menunjang permainan kita di dalam game, Nanti kalau kita tidak mengetahuinya salah satu istilah bisa jadi nanti kita akan melakukan kekeliruan.
Lalu apa itu artinya istilah knock dalam game pubg mobile ini ? Yuk simak ulasan lengkapnya sebagai berikut ini.
Istilah Knock Di PUBG Mobile
Sebenarnya istilah knock ini sudah tidak asing lagi bagi kuping kita yang memang sering memainkan game Survival seperti free Fire, pubg mobile, COD mobile, dan game 1 jenis lainnya.
Namun buat kita yang masih pemula pastinya juga bingung apa sih itu sebenarnya istilah knock dalam game pubg mobile atau pubg mobile Lite.
Istilah knock adalah, istilah dimana kita saat ntar HP kita berwarna merah dan cuma bisa merunduk di tanah dan tidak bisa melakukan apa-apa.
Saat kita terkena knock ini, bisa jadi kita dihidupkan lagi oleh teman satu tim kita namun bisa jadi kita mati karena dibiarkan terlalu lama sampai merah Kita habis dan juga kalau sudah ditembaki terus oleh musuh.
Saat kita terkena knock memang ini sangat menjengkelkan, karena kita cuma bisa merangkak dan tidak bisa melakukan apa-apa apalagi menggunakan senjata kita itu tidak bisa.
Cara menghindari knock :
Intinya untuk bisa menghindari terkena knock ini kita harus berhati-hati jaga jarak dan jaga posisi.
Intinya sih ya seperti itu kita harus berhati-hati agar tidak terkena tembakan musuh sampai terkenal knock.
Namun Selain itu ada juga item yang bisa kita manfaatkan untuk mengurangi rasa sakit dari senjata musuh yang menembak ke kita yaitu adalah andrenalin.
Yang harus dilakukan saat terkena knock :
Saat kita terkena knock dalam game pubg mobile ini mungkin kita tidak bisa melakukan apa-apa.
Namun Tentunya Kita juga harus berusaha tanya adalah merangkak dan mendekati teman satu tim kita dan juga memberikan sensor help.
Saat kita ada didekat tim kita bisa meminta pertolongan ke teman agar menambahkan atau memulihkan Point bar HP kita.
Dengan memberikan sensor help biasanya akan muncul suara help, help seperti itu, makan teman setim kita mengetahuinya.
Nah jadi begitulah penjelasan mengenai istilah knock dalam game pubg mobile, Semoga bisa membantu.